Alat ini mempermudah anda untuk membuka ban motor dengan mudah, tanpa melukai atau membuat lecet velg sepeda motor anda.
Pembuka Ban Tubeless & Tube Motor Manual
Rp995,000
Description
Alat ini mempermudah anda untuk membuka ban motor dengan mudah, tanpa melukai atau membuat lecet velg sepeda motor anda. Cocok untuk pemakaian pribadi sehingga tidak perlu lagi ke tukang tambal ban saat ban bocor, juga cocok untuk anda yang ingin membuka usaha tambal ban.
Dengan menggunakan alat ini, membuka dan pasang ban tidak perlu mengeluarkan tenaga yang besar. Pekerjaan menjadi lebih ringan dan lebih profesional. Bisa digunakan utnuk membuka ban tube maupun tubless, dan bisa pula digunakan untuk membuka/pasang roda motor ring 12-19.
Dalam menggunakan alat ini juga tidak memerlukan angin kompresor maupun listrik,karena ini adalah alat manual. Ketimbang membeli alat pembuka ban otomatis yang berharga 15 jutaan, alat ini rasanya sudah cukup mumpuni untuk membuka ban. Dengan harga dibawah Rp 1 juta, anda bisa menghemat jutaan rupiah.
Note: Untuk memmpermudah membuka ban bisa menggunakan air rendaman sabun mandi, bukan oli.
Additional information
Weight | 17 kg |
---|
Reviews
There are no reviews yet.